AMBON, CENGKEPALA.COM - Persoalan Utang Pihak Ketiga (UPK) Pemerintah Kabupaten Kepulauan Tanimbar (KKT) yang berkepanjangan mulai tahun 2015 kini menjadi titik panas yang menggerakkan masyarakat untuk menginginkan tindakan tegas dari institusi hukum. Dengan nilai utang yang mencapai ratusan miliar rupiah dan diduga sarat pelanggaran prosedur serta konspirasi, warga mengajak Kejaksaan...
Hadirkan 32 Tim Terbaik, Turnamen Offline Mobile Legends Digelar di Zest Ambon
Ambon, CENGKEPALA.COM - Dunia esports di Ambon kembali bergairah dengan akan digelarnya Mobile Legends Offline Tournament yang berlangsung pada 12–14 Februari 2026. Turnamen ini akan diselenggarakan secara offline di Lantai 9, Yuzu Ballroom, Zest Ambon, dan terbuka untuk 32 tim terbaik. Turnamen ini menjadi ajang kompetisi sekaligus silaturahmi bagi para...
Mantan Wali Kota Ambon Richard Louhenapessy Resmi Bebas Bersyarat
AMBON, CENGKEPALA.COM - Setelah menjalani masa tahanan selama 2 tahun lebih di Lapas Kelas IIA Ambon, mantan Walikota Ambon dua periode Richard Louhenapessy yang merupakan tahanan kasus korupsi resmi keluar dari penjara dengan status bebas bersyarat pada hari Selasa (20/1/2026). Terlihat keluarga dan pendukungnya memadati area depan lapas sejak pukul...
Efektivitas Kemitraan Media Massa, Pemkot Kembangkan Aplikasi “Lapor Berita”
Ambon, CENGKEPALA.COM - Pemerintah Kota (Pemkot) Ambon melalui Dinas Komunikasi, Informatika dan Persandian (Diskominfosandi) terus mendorong transformasi digital dalam tata kelola pemerintahan. Salah satu inovasi yang dikembangkan adalah aplikasi “Lapor Berita”, yang diperuntukkan sebagai sarana monitoring dan pertanggungjawaban publikasi bagi media yang bekerja sama dengan Pemkot Ambon. Kepala Diskominfosandi Kota Ambon,...
Pemkot Ambon Salurkan Bantuan Booth dan Etalase Untuk UMKM
Ambon, CENGKEPALA.COM - Pemerintah Kota (Pemkot) Ambon menyalurkan bantuan sarana usaha kepada pelaku UMKM berupa 80 unit booth container dan 200 unit etalase. Penyerahan bantuan dilakukan secara simbolis usai Apel Pagi yang dipimpin Wali Kota Ambon, Bodewin M. Wattimena, Senin (19/1/26), di halaman belakang Balai Kota Ambon. Wali Kota Ambon...




