Swiss-Belhotel Ambon Beri Penghargaan ke 2 Karyawan Terbaik

Ambon, CENGKEPALA.COM — Komitmen Swiss-Belhotel Ambon dalam membangun budaya kerja yang positif dan penuh apresiasi kembali diwujudkan melalui pemberian penghargaan Best Employee of the Month kepada dua karyawan terbaik. Dalam rangkaian acara General Staff Meeting yang berlangsung meriah di Banda Naira Ballroom, Selasa (29/7/25) . Manajemen hotel memberikan apresiasi kepada...

Wali kota Resmi Lantik Mezaac Silooy Jadi KPN Amahusu

Ambon , CENGKEPALA.COM - Wali Kota Ambon, Bodewin M. Wattimena resmi melantik Mezaac Maurits Silooy sebagai Kepala Pemerintahan Negeri (KPN) Negeri Amahusu, Kecamatan Nusaniwe, Kota Ambon masa bakti 2025 – 2033, Selasa (29/7/25). Prosesi pelantikan berlangsung di Depan Kantor Negeri Amahusu. “Ini menandai penantian panjang anak – anak adat Negeri...

Gelar Dialog Kebudayaan , Barends Suarakan Pentingnya Budaya dan Spritualitas Dalam Pembangunan

Ambon , CENGKEPALA.COM - Diikuti oleh berbagai elemen, termasuk tokoh agama, budayawan, akademisi, komunitas adat, mahasiswa, serta masyarakat. Anggota Komisi VII DPR RI, Mercy Chriesty Barends, menggandeng Kementerian Kebudayaan menggelar Dialog Kebudayaan bertajuk “Semarak Budaya: Refleksi Kritis Peran Agama dan Budaya dalam Pembangunan Maluku”, yang berlangsung di Manise Hotel, Senin,...

Memohon Berkat Tuhan bagi tanah Maluku, KPCM Gelar Worship Night

Ambon,** - ** Ditengah berbagai macam persoalan hidup yang menghimpit, permasalahan ekonomi yang seakan-akan mengancam kehidupan baik secara pribadi, keluarga maupun bermasyarakat. Seringkali manusia dibutakan akan keinginan dan keegoisannya yang kemudian berujung pada kehidupan sosialisasi yang semakin memburuk. Dengan kondisi seperti ini, kepada siapakah kita harus berharap? kepada siapakah kita...

Logo HUT ke-80 RI Karya Terbaik Anak Bangsa

Ambon, CENGKEPALA.COM - Logo Hari Ulang Tahun (HUT) ke-80 Republik Indonesia yang Presiden Prabowo Subianto luncurkan pada Rabu (23/7) merupakan hasil karya terbaik anak bangsa. Logo ini terpilih melalui proses seleksi profesional dalam sayembara nasional terbuka yang digelar sejak 23 Mei hingga 1 Juni 2025. “Logo ini dipilih langsung oleh...